Latest Posts
-
Mengapa Kaum Muslimin Sedunia Harus Membela Palestina?
Oleh: Dina Y. Sulaeman Hari Jumat tanggal 20 Oktober lalu, sebagaimana Jumat-Jumat terakhir lainnya di bulan Ramadhan selama 27 tahun terakhir, jutaan orang Iran turun ke jalan-jalan dan melakukan demonstrasi membela Palestina, yang diberi nama demonstrasi Yaumul Quds. Namun tahun… Continue reading
-
Holocaust: Mitos atau Fakta?
oleh: Dina Sulaeman Kalau Eropa memang bersalah membantai kaum Yahudi pada PD II, lalu mengapa Palestina yang harus menanggung akibatnya? Seharusnya Eropa menyediakan tanah di wilayahnya sendiri untuk mendirikan negara Israel. Kalau pembantaian itu tidak pernah ada, lalu mengapa Eropa… Continue reading
-
Mencari Manusia Setengah Dewa
Oleh: Dina Sulaeman Salju lebat yang datang terlalu cepat, sebelum musim dingin tiba, seolah memberikan warna baru pada pemilu 15 Desember di Teheran. Poster-poster para kandidat pemilu yang digantung di pohon-pohonan Jalan Chamran tampak membeku diselimuti salju. Pemandangan di jalan-jalan… Continue reading
-
Embargo di Musim Semi
Di saat para anggota tetap dan tidak tetap Dewan Keamanan (DK) PBB bersidang untuk menetapkan sanksi lanjutan bagi Iran, rakyat Iran sedang disibukkan oleh perayaan penyambutan tahun baru kalender Iran. Tanggal 21 Maret lalu bertepatan dengan awal musim semi, dan… Continue reading
-
Resolusi Embargo Iran dan Self Delegitimation PBB
Dewan Keamanan (DK) PBB tanggal 23 Desember lalu akhirnya mengeluarkan resolusi embargo terhadap Iran, yang memerintahkan semua negara untuk menghentikan suplai material dan teknologi yang terkait dengan proyek nuklir Iran. Menanggapi embargo ini, Presiden Iran, Mahmoud Ahmadinejad dengan nada santai,… Continue reading









Anda harus log masuk untuk menerbitkan komentar.