Latest Posts


  • JeSuisCharlie VS JeSuisJihadMughniyah

    Aslinya begini: Lalu, ada yang membuat karikatur begini dan dimuat di  The Sydney Morning Herald (SMH): Seminggu kemudian, tanggal 15 Agustus 2014, setelah diprotes oleh kalangan pro-Israel karena SMH dianggap “Violated Standards of Practice that all press must adhere to… Continue reading

  • Charlie Hebdo dan Absurditas di Tanah Voltaire

    Oleh: Dina Y. Sulaeman* (Dimuat di Sindo Weekly Magazine**, 15/1/2015) Charb, Cabu, Wolinski dan Tignous tewas. Empat kartunis Perancis yang gemar mengolok-olok lewat kartun yang mereka publikasikan itu seolah menjadi tumbal bagi kebebasan berbicara (freedom of speech). Kebebasan berbicara konon… Continue reading

  • Demokrasi Kaum Penjahat

    Membaca berita-berita tentang pengangkatan pejabat ini-itu selama beberapa waktu terakhir (yang sulit dicari justifikasinya, selain ‘balas jasa’ dan bagi-bagi kekuasaan), saya jadi teringat pada sebagian isi tulisan William Liddle tahun 2001. Di dalamnya ia mengutip tulisan Olle Tornquist tahun 1999.… Continue reading

  • Taliban dan Berpikir Sistemik

    Taliban dengan darah dingin membantai 132 anak-anak sekolah di Pakistan. Menarik mengamati tanggapan publik atas kasus ini. Sebagian mengecam keras, mengapa Islam dan Allah dijadikan alasan untuk membunuh anak-anak. Sebagian lagi, terutama media-media takfiri (dan simpatisannya) yang selama ini memang… Continue reading

  • Pelatihan

    Originally posted on My Daily Life: Saya terhenyak saat membaca sebuah berita. Seorang penulis yang sangat terkenal di Indonesia (tapi terkenal bukan karena karya tulisnya, melainkan karena status facebook-nya), mengadakan pelatihan menulis. Yang ikut hanya 10 orang. Yah, kalau mau… Continue reading

  • Harga BBM dan Bank Dunia

    Argumen bahwa pencabutan subsidi BBM memang perlu dilakukan, sudah banyak ditulis. Saya juga pernah menulis bagaimana Iran yang jauh lebih kaya minyak daripada Indonesia juga mencabut subsidi BBM-nya (namun prosesnya sangat panjang, rakyat Iran diberi berbagai fasilitas untuk berpindah ke… Continue reading

  • Indonesia, Keluar Saja dari G-20!

    Senang sekali saya saat membaca berita, Menteri Kelautan Susi Pudjiastuti blak-blakan menyerukan agar Indonesia keluar saja dari G-20. Benar-benar ‘sesuatu’. Semoga Presiden Jokowi dan tim ekonominya menyetujui seruan Susi. Berikut ini tulisan lama saya yang menjelaskan apa sebenarnya G-20 (pernah… Continue reading

  • Soal Migas: Jasmerah (Jangan Melupakan Sejarah)

    Dina Y. Sulaeman Mari kita runut lagi ke belakang, mengapa Indonesia sedemikian lemah soal migas? Pada tahun 1998, Indonesia terkena krisis ekonomi yang parah dan Suharto memilih untuk meminta bantuan IMF. IMF pun memberikan hutang dengan sejumlah syarat yang sejatinya… Continue reading

  • Jadi, Siapa Mafia Migas Sebenarnya?

    Sebelumnya, saya menulis artikel ini, mengkritik seorang pengamat yang ‘pagi-pagi’ sudah melayangkan tuduhan bahwa Rini Sumarno adalah mafia migas. Silahkan baca tulisan si pengamat itu di sini (dan menariknya, pernyataannya dikutip oleh media-media online terkemuka di Indonesia secara berbarengan). Apa… Continue reading

  • Teori Konspirasi dan Mafia Migas

    Oleh: Dina Y. Sulaeman Saya, terus terang saja, tidak (belum) mampu menulis analisis politik mikro Indonesia; saya hanya bisa menganalisis secara makro saja, tidak sampai ke personal aktornya. Masalah utama ada di data. Sejak kuliah di S3 HI, saya jadi… Continue reading