Suriah
-
Catatan untuk Buya Syafi’i Ma’arif (2)
Dina Y. Sulaeman* (3) Iran-Rusia, atau Israel yang Agresor? Buya menulis (dengan berlandaskan pada tulisan pengamat politik dari kubu oposisi Suriah): ”Presiden Bashar al-Assad dengan dukungan Tehran dan Moskwa tampaknya rela melihat Suriah jadi puing perang daripada berdamai dengan lawan-lawan… Continue reading
-
Globalisasi Konflik
Copas status di facebook: Sering saya temukan, ketika saya (atau orang lain) menulis “Barat ada di balik konflik negara X”, muncul bantahan seperti ini “Jangan nyalah-nyalahin Barat! Itu kan salah warga negara X sendiri karena..bla..bla..” atau “Anda ini pakai teori… Continue reading
-
Membayangkan, Melihat, Merasakan
Berkunjung kembali ke Iran di tengah musim panas yang jauh lebih panas dari biasanya (musim panas yang sama bahkan membuat banyak orang mati di India), memberi pengalaman baru buat saya: MERASAKAN. Di tengah terik suhu di atas 45 derajat (bahkan… Continue reading
-
ISIS dan Ideologi “Anti-Perbedaan”
ISIS dan Perempuan Dulu, saya pernah menulis tentang ‘mengapa anak-anak gadis banyak yang kabur bersama lelaki yang baru dikenalnya di FB?’ Jawaban utamanya, karena jablay (jarang dibelai orang tua) dan kurang kasih sayang di rumah. Sekarang, muncul fenomena baru: anak-anak… Continue reading
-
Perempuan dan ISIS
Berita tentang 16 WNI yang “hilang” di Turki dan dicurigai bergabung dengan ISIS, membuat saya teringat pada tulisan William Blum (penulis buku “Demokrasi, Ekspor AS Paling Mematikan”). Blum menulis dalam artikelnya: Setelah melihat beberapa video aksi ISIS di internet, yang… Continue reading
-
Surat Terbuka Untuk Ustadz Arifin Ilham
Yang saya hormati, Ustadz Arifin Ilham, Assalamualaikum ww. Perkenalkan, saya Dina Y. Sulaeman, seorang ibu rumah tangga biasa, yang senang belajar dan menulis. Kecintaan saya untuk menuntut ilmu mendorong saya untuk kuliah lagi di program doktor Hubungan Internasional; sama sekali… Continue reading
-
Catatan Tentang Mereka yang “Cuci Tangan”
Pagi ini terpaksa mengawali hari dengan membaca berita mengerikan: pilot Jordania dibakar hidup-hidup oleh ISIS. Dan sialnya, saya sempat membaca komen dari suporter “mujahidin” Indonesia: tabayun dulu, siapa tahu itu foto hoax, kalaupun itu benar, siapa yang jamin itu orang… Continue reading
-
JeSuisCharlie VS JeSuisJihadMughniyah
Aslinya begini: Lalu, ada yang membuat karikatur begini dan dimuat di The Sydney Morning Herald (SMH): Seminggu kemudian, tanggal 15 Agustus 2014, setelah diprotes oleh kalangan pro-Israel karena SMH dianggap “Violated Standards of Practice that all press must adhere to… Continue reading
-
Resolusi PBB Tentang ISIS
Pada tanggal 24 September 2014, Obama memimpin sidang Dewan Keamanan PBB; ini sebuah momen yang langka. Dewan Keamanan PBB dengan suara bulat (15-0) mengeluarkan resolusi yang isinya memerintahkan kepada negara-negara anggota PBB agar melarang warga mereka melakukan perjalanan untuk bergabung… Continue reading
-
ISIS dan Sejarah Panjang Ideologi Kebencian
ulisan berikut ini pernah dimuat di Harian Pikiran Rakyat, 26 Agustus 2014; yang dimuat ada sedikit editan, ini versi asli. Pesannya satu: ISIS memang dibentuk oleh tangan makar AS (dan kini AS pula yang berlagak seperti pahlawan, ingin menggempur ISIS).… Continue reading
Anda harus log masuk untuk menerbitkan komentar.