Studi Hubungan Internasional
-
Tentang Liberalisme Ekonomi (1): Sri Mulyani Itu Orang Baik Kok!
Kompas hari ini menurunkan tulisan Sindhunata yang memuji-muji Sri Mulyani. Kebetulan, saat browsing, saya ketemu grup facebook “Kami Percaya Integritas Sri Mulyani”. Di sana, banyak yang memuji2 SMI dengan kata “Saya percaya pada integritas SMI”, “Saya percaya Bu Sri orang… Continue reading
-
SMI Jadi Managing Director Bank Dunia?
Sri Mulyani Indrawati diangkat jadi Managing Director Bank Dunia. Banyak orang memuji-muji dan merasa bangga atas prestasinya. Tahukah Anda apa dan bagaimana Bank Dunia? Silahkan baca tulisan ini, dan bila Anda termasuk kelompok pendukung SMI, silahkan berpikir ulang… Peran Bank… Continue reading
-
Widjodjo Nitisastro, Mafia Berkeley dan Restorasi Ekonomi Indonesia
Tulisan berikut ini saya pikir sangat bermanfaat utk menggali lebih dalam ekonomi politik global, krn modernisasi, revolusi hijau, ekonomi pasar adalah proyek global. Negara-negara berkembang bekas jajahan di dunia didorong untuk melakukan modernisasi dan menerapkan sistem ekonomi pasar (kapitalis). Ternyata, … Continue reading
-
Karena Stack Orang AS, Dia Bukan Teroris!
Kemunafikan Barat dalam Penggunaan Kata Terorisme (saduran dari artikel Glenn Greenwald, oleh Dina Y. Sulaeman) Teror yang dilakukan pria kulit putih non-muslim (18 Feb) dengan cara menabrakkan pesawat yang dikemudikannya ke gedung kantor pajak AS (IRS) di Austin, Texas, menguak… Continue reading
-
Perdebatan Tentang HAM; IMF dan Liberalisme
Perdebatan Tentang HAM Setelah Perang Dingin, dunia menyaksikan berbagai perang domestik (perang yang terjadi di dalam suaru negara, bukan perang antar negara), seperti di Yugoslavia, Rwanda, Sudan. Selain itu, serangan 9/11 yang diikuti dengan invasi AS ke Irak dan Afganistan,… Continue reading
-
Ketika Premis Wahyu Diabaikan
Tulisan berikut ini sekilas tak ada kaitan dgn Studi HI, tapi sbnrnya berkaitan juga kok. Penstudi HI pasti mempelajari ideologi liberalisme, neolib, dll. Masalah ideologi ini dalam HI sering dibicarakan dalam kerangka hubungan antar-negara, padahal sebenarnya sangat bersentuhan juga dgn… Continue reading
-
Peran Bank Dunia dalam Kemunduran Perekonomian Indonesia
©Dina Y. Sulaeman Sejarah Bank Dunia Bank Dunia adalah sebuah lembaga keuangan global yang secara struktural berada di bawah PBB dan diistilahkan sebagai “specialized agency”. Bank Dunia dibentuk tahun 1944 sebagai hasil dari Konferensi Bretton Woods yang berlangsung di AS.… Continue reading
-
Perang Irak, Obama, Realis/Idealis
Tulisan berikut ini agak spesifik HI, mungkin agak sulit dipahami oleh pembaca yg tidak berbasis HI, terutama terkait istilah ‘idealis’ dan ‘realis’. Singkatnya, kaum idealis berpandangan bahwa dunia bisa lebih damai bila negara-negara direformasi (didemokratisasi) karena dalam pandangan mereka, negara… Continue reading
-
Analisis Kebijakan Luar Negeri AS terhadap Israel pada Era Obama
Mulai skrg saya insya Allah akan mengupload paper2 yang saya tulis, yang kira2 bermanfaat untuk dipelajari, khususnya buat mhsw jurusan HI. Paper berikut ini menggunakan teori dari William Coplin dalam menganalisis kebijakan luar negeri AS trhdp Israel pada era Obama.… Continue reading