Studi Hubungan Internasional
-
Terbit: Jurnal The Global Review #5
Selalu ada orang-orang yang sanggup menangkap tanda, memperhatikan gejala, dan menyerap makna. Mengkaji perkembangan politik negara lain kadang bisa menjadi sarana untuk mengenali apa yang sesungguhnya sedang kita alami di negeri sendiri. Inilah yang mendorong the Global Review Quarterly edisi… Continue reading
-
Aplikasi Teori Speech-Act untuk Eramuslim.com
Ada rubrik menarik di LiputanIslam.com, situs yang kelihatan baru muncul sebulan yang lalu, yaitu rubrik Tabayun. Saya salut sekali pada kejelian penulis rubrik ini, juga kegigihan mencari ‘sumber asli’ sebuah berita. Nah, salah satu artikelnya yang berjudul ‘Eramuslim Menyensor Berita… Continue reading
-
Terbit: Jurnal The Global Review #4
The Global Review, The Journal of International Studies edisi 4, kini telah terbit dan bisa didapat dengan memesan langsung ke (o21)97008149. Harga Rp35.000. Jurnal ini terbit setiap tiga bulan sekali, diterbitkan oleh Global Future Institute. Tema utama yang diangkat jurnal… Continue reading
-
Iran dan Opera Bouffe (Purkon Hidayat)
Ini tulisan bagus, terutama buat beberapa mahasiswa yang mengontak saya, yang minta saran dalam penulisan untuk skripsi/tesis soal Iran. Intinya, gunakan paradigma yang integral saat menganalisis Iran. Iran dan Opera Bouffe Oleh: Purkon Hidayat Lebih dari seabad lalu, Morgan… Continue reading
-
Suriah dan Hari Toleransi Internasional
Menulis tentang Suriah, seperti menjadi sebuah titik balik buat saya. Awalnya saya tidak menyadari sensitivitas masalah Suriah. Saya menulis analisis apa adanya, sebagaimana juga saya menulis analisis tentang konflik di negeri-negeri lain di Timur Tengah. Hingga tiba-tiba masuk inbox-inbox di… Continue reading
-
Disertasi tentang Hipokritas Humanitarian Intervention
Dina Y. Sulaeman* Humanitarian intervention (intervensi kemanusiaan, untuk selanjutnya dalam tulisan ini disingkat HI) bisa didefinisikan sebagai penggunaan kekuatan militer lintas nasional untuk menghentikan atau mencegah penderitaan manusia dalam skala besar (Bakry, 2013). HI dilakukan NATO di Libya pada tahun… Continue reading
-
Sejarah Kebohongan Perang AS
{Artikel ini ditulis 6 September 2013] Perang Suriah [serangan NATO ke Suriah] sudah di ambang pintu. Alasan yang dipakai: rezim Assad telah menggunakan senjata kimia terhadap rakyatnya. Untuk itu, dunia internasional harus menyerang Suriah demi menghentikan kejahatan Assad. Jika Presiden… Continue reading
-
Reposisi Kebijakan Politik Luar Negeri RI di Kawasan Timur Tengah
Copas dari situs resmi Kementerian Luar Negeri Indonesia: Direktorat Timur Tengah, Kemlu RI bekerja sama dengan Museum KAA menggelar selama sehari penuh acara Focus Group Discussion: “Reposisi Kebijakan Politik Luar Negeri (polugri) RI di Kawasan Timur Tengah” di Museum KAA… Continue reading
-
Argumentum ad Hominem (Dina Sulaeman)
Sejak saya menulis soal Suriah, banyak sekali ‘serangan’ verbal (komen-komen jahat dan super jahat di medsos) yang saya dapatkan. Isu Suriah memang unik, jauh beda dengan isu Palestina, padahal sebenarnya musuh yang dihadapi sama: Israel. Khusus Suriah, siapa saja yang… Continue reading
-
Review “A Note From Tehran”
Catatan buat penstudi HI: ini bisa masuk ke pembahasan tentang ‘diplomasi budaya’ Review A Note From Tehran Dina Y. Sulaeman Tepat setahun yang lalu, saya berada di Tehran. Sebelumnya, sejak 1999-2007 saya pernah tinggal di Iran. Awalnya untuk kuliah S2… Continue reading
Anda harus log masuk untuk menerbitkan komentar.