Studi Hubungan Internasional
-
Antara Biden dan Trump, Mana yang Lebih Baik untuk Timur Tengah?
Konflik antara Amerika Serikat dengan Timur Tengah telah berlangsung sejak lama dalam beberapa dekade terakhir. Permasalahannya adalah Amerika Serikat (AS) sering kali menerapkan kebijakan-kebijakan ektrem, terlebih pada masa kekuasaan Donald Trump yang membuat hubungan antara AS dan negara-negara Timur Tengah… Continue reading
-
Dari Jabar ke Palestina, Suriah, Balik ke Indonesia
Barusan saya menonton film dokumenter, ada sebuah desa di Jawa Barat yang kaya sumber air bersih, kini kesulitan air. Ada ratusan perusahaan menyedot air di kabupaten dimana desa tsb berada. Perusahaan terbanyak yang menyedot air di sana adalah perusahaan air… Continue reading
-
Salah Kaprah Soal Boikot
Membaca berbagai aksi boikot yang berupa perusakan (dan tentu saja langsung jadi bahan ejekan rame-rame), saya jadi merasa perlu nulis, apa sih esensi boikot itu? Saya jelaskan dulu posisi saya: saya tidak memboikot produk Prancis, tapi selama bertahun-tahun BERUSAHA (sebisa… Continue reading
-
Beberapa Poin Penting Soal Kasus Prancis (2)
Ada poin yang perlu saya perdalam (lanjutan dari tulisan kemarin). Begini, apa sih sebenarnya masalah utama dalam kartun-kartun karya Charlie Hebdo tentang Nabi Muhammad? Sebagian komentator berkata, “Yang digambar itu bukan Nabi, darimana lo tau itu wajah Nabi, jadi ngapain… Continue reading
-
Beberapa Poin Penting Soal Kasus Prancis
1. Pemerintah RI sudah mengeluarkan pernyataan resmi: mengecam keras aksi kekerasan, tapi juga mengecam tindakan penghinaan terhadap agama Islam. Kata Presiden Jokowi, “Kebebasan berekspresi yang mencederai kehormatan, kesucian, serta kesakralan nilai-nilai dan simbol agama sama sekali tidak bisa dibenarkan dan… Continue reading
-
Benarkah Membuka Hubungan Diplomatik dengan Israel Akan Membawa Keuntungan Ekonomi?
Para pendukung Israel, dari kelas netizen-pake-akun-palsu hingga politisi, sering memuji-muji setengah mati “kecanggihan dan kemajuan ekonomi” Israel, lalu menyatakan, “membuka hubungan diplomatik dengan Israel akan membawa keuntungan ekonomi.” Benarkah demikian? Sebelum saya masuk ke analisis, saya akan kutip tulisannya Hinnebusch… Continue reading
-
Seminar Nasional
Tema: “Ada Apa Dengan Timur Tengah?: Normalisasi Negara Arab dengan Israel”. Hari, Tanggal: Senin, 12 Oktober 2020 Waktu: Pukul 13.00 s/d 16.00 WIB Tempat: Ruang Virtual Zoom Opening Speech:Prof. Dr. Maftukhin, M.Ag.(Rektor IAIN Tulungagung) Narasumber: 1. Dr. Hajriyanto Y. Tohari(Duta… Continue reading
-
Kompilasi Pidato Pro-Israel dari Para Pemimpin AS
Di video 2 menit ini ada kompilasi pidato pro-Israel dari Trump, Joe Biden (kandidat presiden, pernah jadi wapresnya Obama), Mike Pence (wapres AS saat ini), dan Hillary Clinton (pernah jadi menlunya Obama). Mereka dari Republik dan Demokrat. Jadi, dua partai… Continue reading
-
Yang berminat dengan isu Afghanistan.. ini ada webinarnya.
*** Pusat Studi Kemanusiaan dan Pembangunan (PSKP) mempersembahkan PSKP Webinar Series #16 dengan tema “PEACE TALKS PEMERINTAH AFGHANISTAN-TALIBAN: AKANKAH PEPERANGAN BERAKHIR?”. Webinar ini akan diselenggarakan pada: Hari/Tanggal: Senin, 5 Oktober 2020 Jam: 13.00 – 15.00 WIB Tempat: Google Meet Narasumber:… Continue reading
