Sosial Iran
-
Review “A Note From Tehran”
Catatan buat penstudi HI: ini bisa masuk ke pembahasan tentang ‘diplomasi budaya’ Review A Note From Tehran Dina Y. Sulaeman Tepat setahun yang lalu, saya berada di Tehran. Sebelumnya, sejak 1999-2007 saya pernah tinggal di Iran. Awalnya untuk kuliah S2… Continue reading
-
Keseksian Iran
Menjelang Pilpres Iran beberapa pekan lagi, tiba-tiba di FB muncul link soal Iran, yang merujuk ke sebuah artikel di Kompasiana berjudul provokatif Sedang Berada di Negara Islam, Tapi Pak Dahlan Iskan Tidak Bisa Jumatan?? Artikel itu mengutip beberapa bagian dari… Continue reading
-
Dan Iran pun Cabut Subsidi BBM-Transportasi
Dina Y. Sulaeman Pemerintah mulai mewacanakan lagi pengurangan subsidi BBM. Seperti biasa, tulisan seorang pengamat ekonomi soal ‘kebohongan subsidi BBM’ kembali disebarluaskan di media sosial (FB, blog, dll). Argumen soal ‘kebohongan subsidi’ memang membuat nyaman masyarakat yang memang umumnya anti… Continue reading
-
The Bob-and-Weave Style of Ahmadinejad
Oleh: Dina Y. Sulaeman David Ignatius, seorang kolumnis di Washington Post menyebut gaya bicara Ahmadinejad saat diwawancarai media AS sebagai gaya bob-and-weave. Saya coba mencari tahu apa itu, ternyata terkait dengan tinju. Seorang petinju yang bergaya bob-and-weave akan bergerak dari… Continue reading
-
Terjemahan Lengkap Pidato Ayatullah Khamenei di depan peserta Konferensi Internasional ‘Women and Islamic Awakening’ (11 Juli 2012)
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh Pertama, kami mengucapkan selamat datang kepada Anda semua, saudari-saudari kami yang mulia, anak-anak [perempuan] saya yang saya kasihi, dan para tokoh perempuan dari berbagai penjuru negara muslim. Di sini adalah rumah Anda semua, milik Anda, dan saya… Continue reading
-
Paper dalam Konferensi Women and Islamic Awakening
Berikut ini paper saya dalam Konferensi Women and Islamic Awakening, aslinya berbahasa Inggris, dan diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia oleh tim Global Future Institute. Naskah asli berbahasa Inggris bisa dibaca di sini. Peran Politik Perempuan dalam Gerakan Kebangkitan Islam (Perbandingan… Continue reading
-
Reportase Konferensi ‘Women and Islamic Awakening’
Alhamdulillah, saya sudah kembali ke Indonesia. Setelah 10 hari menikmati layanan VIP, tinggal di hotel berbintang, dikawal ketat kemanapun pergi (termasuk shopping), mobil-mobil lain distop saat bis VIP kami lewat, dll, it’s time to go back to real life. Jalanan… Continue reading
-
Atzmon, Lemon Omani, and Lentils
Seorang teman baik datang dari USA. Dia membawakan satu paket berisi buku yang sudah lama saya impikan untuk dibaca: The Wandering Who? A Study of Jewish Identity Politics (by Gilad Atzmon). Buku ini fenomenal karena hadirnya menimbulkan semacam proses kristalisasi,… Continue reading
Anda harus log masuk untuk menerbitkan komentar.