Perempuan Berpolitik

  • Akhirnya..bikin podcast juga. Sebenarnya niatnya sudah lama, tapi tertunda. Kebetulan karena banyak yang protes atas pernyataan saya di Podcast Deddy Corbuzier, saya mulai sajalah bikin podcast. Antara lain isinya menjawab protes “mereka”. Tapi, tentu saja tujuan besarnya adalah menjelaskan Timur… Continue reading

  • Tentang terorisme dan radikalisme di Indonesia

    https://youtu.be/6Zq-3kzDcjI Continue reading

  • Perempuan Palestina

    Tanggal 8 Maret 2021 adalah Hari Perempuan Internasional Sehari untuk merayakan kekuatan wanita Palestina tidak akan pernah cukup. Suara mereka selalu lebih keras dari suara penindas mereka. Mereka berdiri tegak, tanpa senjata, menghadapi tentara yang dijuluki “salah satu militer terkuat… Continue reading

  • Ancaman dari Facebook

    Beberapa hari yll, postingan saya bulan Januari, berupa foto Jend. QS dan info webinar tentang beliau, dihapus FB disertai ancaman pemblokiran page. Hari ini muncul ancaman lagi, dengan menyebut kesalahan yang sama disertai tuduhan “Anda telah melanggar standar komunitas kami… Continue reading

  • Kemarin ada komentator yang request pembahasan soal diplomat Jerman yang datang ke kantor FPI. Di tulisan ini saya bahas. Btw, jangan ‘kuatir’ baca nama situsnya ya.. Ini bukan situs HTI (khilafah) tapi situs yang justru mengkonter narasi-narasi mereka. https://sangkhalifah.co/adakah-tangan-asing-di-balik…/ Continue reading

  • Kemarin ada komentator yang request pembahasan soal diplomat Jerman yang datang ke kantor FPI. Di tulisan ini saya bahas. Btw, jangan ‘kuatir’ baca nama situsnya ya.. Ini bukan situs HTI (khilafah) tapi situs yang justru mengkonter narasi-narasi mereka. https://sangkhalifah.co/adakah-tangan-asing-di-balik…/ Continue reading

  • Diskusi Dina Y. Sulaeman dengan Gus Najih, Habib Nuruzzaman, dan Eko Kuntadhi https://www.youtube.com/watch?v=GJw3opEYdv0 Continue reading

  • Diskusi Dina Y. Sulaeman dan Rudi S. Kamri https://www.youtube.com/watch?v=34Dry5IYSwI Continue reading

  • Perang di Suriah adalah perang antara pemerintah Suriah (yang dipilih melalui pemilu) melawan milisi-milisi bersenjata yang mengklaim diri “berjihad”. Milisi-milisi itu terdiri dari ratusan kelompok dan nama, dan sebagiannya sudah ditetapkan PBB sebagai teroris. Misalnya, ISIS dan Jabhah Al Nusra… Continue reading

  • Studi Hubungan Internasional itu mempelajari hampir semua hal: hubungan luar negeri, diplomasi, ekonomi, politik, keamanan, terorisme, radikalisme, budaya, lingkungan, identitas (termasuk agama), kesehatan, dan banyak lagi… bahkan bisa masuk ke isu pertanian. Saat proses penelitian untuk disertasi, saya sampai nginap… Continue reading