My Daily Life
-
Berikut ini rekaman dari webinar beberapa hari yll, yang menghadirkan Pak Tjahyadi Budiman dan saya. Judul: Analisis Pengaruh Konflik Rusia-Ukraina Terhadap Ekonomi dan Geopolitik di Indonesia. Ada tamu juga dari Rusia, Dmitry Koostov. Saya udah janjian sama Mr. Koostov untuk… Continue reading
-
Saya diwawancarai oleh jurnalis SCMP ini, pertanyaan ke saya: mengapa kok sebagian netizen Indonesia sepertinya membela Rusia? Saya jawab panjang, tapi sangat wajar jika tidak semuanya dimuat. Tapi intinya sih, pandangan saya soal respons netizen: orang Indonesia sudah banyak yang… Continue reading
-
Podcast: Rusia dan Islam
Operasi militer Rusia di Ukraina memunculkan diskusi publik di berbagai dimensi. Salah satunya, soal Islam. Bergabungnya pasukan Chechnya bersama militer Rusia dalam operasi militer ini mungkin membuat sebagian orang bertanya-tanya: bagaimana mungkin Muslim membantu rezim komunis? Nah, apa benar di… Continue reading
-
Akhirnya, setelah kucing Rusia, pohon Rusia, dan sastrawan Rusia kena blokir, giliran saya kena imbasnya.
Ceritanya begini: meski saya alhamdulillah sudah lulus Program Doktor HI, saya meluangkan waktu untuk mengikuti kuliah online di Coursera. Tujuannya, untuk refresh (penyegaran), mengecek pemahaman saya tentang berbagai teori HI, dan mempelajari cara dosen asing mengajar. Salah satu mata kuliah… Continue reading
-
Beberapa hari yang lalu, saya diundang untuk hadir di podcast “Ustadz Demokrasi” (Pak Syamsuddin Alimsyah)
Kami membincangkan soal Rusia vs AS (+Ukraina). Silakan klik, bila berminat menyimak. Continue reading
-
Tulisan saya tadi pagi, sudah dimuat ulang di media online: Continue reading
-
Mohon maaf postingan sebelumnya saya ralat. Seharusnya yang benar: BEKAS Dubes RI untuk Ukraina, BUKAN DUBES yang saat ini.
==== Sikap “Setuju” Indonesia Atas Resolusi PBB Soal Rusia Tanggal 2 Maret yll, saya diwawancarai live oleh Tribun. Yang membuat saya terkejut, pewawancara bilang: bekas Dubes Indonesia di Ukraina menyebut bahwa “keberadaan neo-Nazi di Ukraina adalah hoax.” Lalu dia minta… Continue reading
-
Covid dan Geopolitik
Emang ada hubungannya? Ada banget. Simak selengkapnya di sini: Continue reading
-
Kajian Yaman 4a
Bagian 4 itu sebenarnya yang terakhir.. tapi krn kepanjangan, saya bagi 2. Ini 4a, membahas soal Iran. Continue reading
-
Kumpulan cuitan (tweet) saya soal Yaman
(1) Hari Selasa, Lt Gen McKenzie, komandan US Central Command datang ke Abu Dhabi. Lalu hari ini, ada ledakan. Sejam yll Reuters menulis, ini bukan serangan misil tapi ledakan silinder gas. Apapun itu, reputasi UAE sebagai pusat bisnis yang aman… Continue reading