Inggris

  • Imam Palestina

    Sejak sebelum Ramadhan, saya mendapat kiriman beberapa e-flyer tentang kedatangan “imam dari Palestina”. Mereka didatangkan oleh lembaga-lembaga amal yang memang sudah biasa menggalang dana untuk Palestina. Solidaritas global kaum Muslim untuk membantu Palestina sudah dimulai sejak puluhan tahun yang lalu.… Continue reading

  • Reportase Saya dari Iran, Soal Hezbollah

    Pagi-pagi baca postingan di Fanpage Felix Irianto Winardi membuat saya teringat pada arsip tulisan lama saya. Romo Felix menulis apa saja kunci kemenangan Hez lawan Israel selama ini (https://www.facebook.com/felix.irianto.winardi/posts/368004823955639). Tahun 2006, saya menulis ‘laporan pandangan mata’ dari Iran, karena saat… Continue reading

  • Suriah dan Orang-Orang Prancis

    Kerusuhan di Prancis yang sudah berlangsung sekitar 3 pekan memunculkan deja vu bagi orang-orang yang intens mengamati Perang Suriah; bisa terlihat di berbagai komentar netizen [umumnya yang dari Barat/Timteng] di Twitter. Rana Harbi, selebtwit cantik dari Lebanon menulis, “Bayangkan bila… Continue reading

  • Apakah Dubes Saudi Perlu Diusir?

    Kasus cuitan Dubes Saudi untuk Indonesia, Osamah Al Shuaibi, kebetulan saya ikuti sejak awal, sebelum viral. Dia mencuit hari Minggu, sekitar jam 14, lalu diomel-omeli oleh beberapa pengguna twitter yang paham bahasa Arab. Sekitar jam 21 malam, saya cek lagi,… Continue reading

  • Islam dan Terorisme Menurut Karen Amstrong

    Setiap perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW, saya selalu teringat pada Karen Amstrong, penulis asal Inggris, yang telah menulis banyak buku tentang tentang sejarah agama. Saya sangat terkesan berjumpa dengannya, mendengarkan bagaimana ia menceritakan tentang Nabi Muhammad dengan sangat indah. Dalam… Continue reading

  • Bendera Itu (Lagi)

    Cuma mau ikut komen soal kejadian terbaru yang menghebohkan itu. Pakai logika sederhana aja: kalau itu bendera umat Islam secara umum, tentu ga akan ada masalah ya? Siapapun bebas mengibarkannya, apalagi di negara-negara mayoritas Muslim. Tapi ketika ada kejadian: ada… Continue reading

  • Panggilan “JIhad”, Kali Ini ke Poso

    Beberapa hari yang lalu, akun Syria News memposting foto orang ini, diberi caption (ini terjemahannya): “Abu Walid Indonesian (Mohamed Karim Fayez). Saat ini dia adalah Emir ISIS di Indonesia timur. Note: Tangannya berlumuran darah warga Suriah dan Irak.” Baru saja… Continue reading

  • Trump, Saudi, dan Gerakan ‘Ganti Presiden’ di Indonesia

    Trump baru-baru ini berpidato, “AS yang melindungi Saudi selama ini. Kalau saja tidak ada AS, hanya dua minggu, sudah tumbang itu kerajaan! Jadi saya bilang ke King Salman, ‘King! Anda harus bayar perlindungan ini!’” Buat sebagian fesbuker pengamat Timteng, pidato… Continue reading

  • Hoax Demi Kekuasaan

    Denny Siregar baru-baru ini menulis soal Nayirah, gadis 15 tahun yang mengaku sebagai perawat di Kuwait. Dengan sangat meyakinkan, ia menangis menceritakan betapa bayi-bayi dikeluarkan dari inkubator, lalu dibuang ke lantai. Presiden AS saat itu, Bush sr. mengutip ‘kesaksian’ Nayirah… Continue reading

  • Trump dan Suriah

    Dulu, ketika Trump belum jadi presiden, dia cukup waras dengan mengingatkan publik AS, “Kebanyakan pemberontak Suriah adalah jihadis-radikal-Islamis yang membunuhi orang-orang Kristen; mengapa kita harus membantu mereka?” (foto 1) Tapi setelah ia menjadi presiden, dia mentweet, menyalahkan Obama, kurang-lebih, “Kalau… Continue reading