Afganistan

  • Please Don’t Be a Muslim

    Dina Y. Sulaeman Menyusul tragedi pengeboman di Boston, situs Washington Post memuat artikel berjudul “Please Don’t Be a Muslim” (semoga jangan orang Islam).  Ya, saat mendengar berita pengeboman di Boston, agaknya, hampir semua orang, termasuk kaum muslim, secara refleks teringat… Continue reading

  • Syria di Republika

    Dina Y. Sulaeman* Pada 11 Februari lalu, kolom Resonansi  harian Republika menurunkan sebuah artikel yang menurut saya sangat menyedihkan. Bagaimana mungkin seorang jurnalis senior, mantan Pemimpin Redaksi harian besar di Indonesia itu, sedemikian awamnya dalam memahami konflik Syria dan konstelasi… Continue reading

  • Obama dan Hiperrealitas

    Dina Y. Sulaeman* Pilpres Amerika Serikat tahun ini terasa kurang seru. Sangat Amerika. Obama meraih kemenangan dengan mendulang suara kaum perempuan yang pro pada kebijakannya soal aborsi; kaum muda dan gay yang lebih merasa cocok dengan nilai-nilai liberal yang diusung… Continue reading

  • Perang Melawan Terorisme dan Politics of Fear

    Dina Y. Sulaeman (Makalah ini cukup panjang, 14 hlmn word, ditulis untuk perkuliahan “Keamanan Global’ yang diampu Prof. Yanyan M. Yani, PhD. Salah satu poin menarik yg saya temukan saat menulis makalah ini: meskipun Perang Melawan Terorisme konon diluncurkan AS… Continue reading

  • Drone, ‘Lebah Jantan’ Pembunuh Brutal

    Dina Y. Sulaeman* Dear Obama, ketika sebuah drone AS membunuh seorang anak di Yaman, saya jamin, ayahnya akan berperang melawanmu.  Ini tidak ada urusannya dengan Al Qaeda. (Haykal Bafana, Mei 2012)   Kalimat di atas adalah pesan twitter dari seorang… Continue reading

  • Innocence of Muslims vs ‘Innocence’ of Zionist

    Oleh: Dina Y. Sulaeman* Ada banyak analisis yang bisa ditulis terkait aksi terbaru kelompok Islamophobi yang membuat film nista berjudul Innocence Muslim. Saya ingin membahasnya dari sisi ini: “siapa yang memulainya pertama?” Banyak yang mengecam aksi kekerasan di Libya. Sebagian… Continue reading

  • Serangan Militer ke Iran: Kisah dari Pulau Diego Garcia

    Oleh: Dina Y. Sulaeman*   Berita-berita tentang ancaman serangan militer dari AS dan Israel terhadap Iran akhir-akhir ini semakin intens. Dalam doktrin militer AS, Iran memang dikategorikan sebagai ‘ancaman utama bagi kestabilan di Timur Tengah dan Asia Tengah’. Menurut Chomsky,… Continue reading

  • Tragedi 9-11: Ternyata, Penguasa WTC adalah Pengusaha Zionis

    ©Dina Y. Sulaeman Teror 9-11 sudah berlalu 10 tahun. Tetapi selubung misteri masih melingkupi. Pemerintah AS memang telah merilis laporan resmi komisi penyelidikan 9-11. Sebenarnya, sebelum penyelidikan tuntas pun, Bush sudah langsung menyatakan bahwa Al Qaida adalah pelaku terori 9-11… Continue reading

  • Pendidikan Jihad ala AS

    Dalam sebuah lokakarya nasional yang beberapa waktu lalu saya ikuti, seorang pejabat dalam presentasinya, (mungkin) secara bercanda, berkata, “Yah, biasalah kayak di kampus-kampus, hidup mati adalah jihad.” Mungkin saja dia bercanda, menyindir orang-orang kampus yang semangat keislamannya tinggi dan menjadikan… Continue reading

  • Ada Obama di Balik Osama

    © Dina Y. Sulaeman Ini mungkin cerita basi. Sekitar dua pekan yang lalu, Obama memberikan pengumuman (yang diharapkan) heroik, “Today, at my direction, the United States launched a targeted operation against that compound in Abbottabad, Pakistan. A small team of… Continue reading